Wednesday, October 26, 2011

Gunung Lokon Meletus, Kronologi Meletusnya Kawah Gunung Berapi Tomohon

Gunung Lokon Meletus
Gunung Lokon Meletus, Kronologi Meletusnya Kawah Gunung Berapi Tomohon  - Gunung Lokon yang terletak di Tomohon, Sulawesi Utara, meletus dua kali yaitu pukul 17.19 Wita dan 17.30 Wita pada Rabu (26/10/2011) kemarin. Letusan pertama  hampir mencapai ketinggian 1.200 meter dan letusan kedua hanya 500 meter yang dimutahkan adalah abu vulkanik. Lihat foto Gunung Lokon Meletus pada bulan Juli kemarin hanya di www.zonaaneh.com

Letusan tersebut mengakibatkan banyak warga yang tinggal daerah
rawan aktivitas gunung berapi yaitu di Kawah Tompaluan yakni Kakaskasen I, Kinilow, Kinilow I hingga Tinoor. tersebut sempat panik

Kepanikan terjadi akibat dari bunyi yang menggelegar berulang kali dan dibarengi dengan dentuman yang keras, sehingga banyak kaca dan seng di sekitar gunung Lokon menjadi bergetar hebat.

Selain bunyi dentuman, abu vulkanik dan mempengaruhi curah hujan asia, gunung Lokon juga memuntahkan batu pijar atau magma yang membakar alang - alang disekitar kawah,

Meskipun status Gunung Lokon masih Level III atau siaga, diharapkan warga sekitar, tetap diharuskan selalu waspada, serta tidak boleh dalam radius 2,5 kilometer melakukan aktifitas. Tribunnews

Gunung Lokon Meletus, Kronologi Meletusnya Kawah Gunung Berapi Tomohon

No comments:

Post a Comment